Semarang – Sebanyak 800 paket takjil gratis dibagikan oleh KSP Primadana untuk masyarakat di beberapa titik strategis di kota Semarang, Yogyakarta, serta Purworejo. Acara tersebut berlangsung secara serentak pada tanggal 9 Juni 2017 pukul 17.00 WIB mendekati waktu berbuka puasa. Kegiatan ini merupakan salah satu wujud kepedulian KSP Primadana dalam menyambut…
