(Senin, 12 Juli 2021) Setiap tanggal 12 Juli diperingati sebagai Hari Koperasi Nasional. Pada hari ini, Senin (12/7/2020) diperingati Hari Koperasi Nasional ke-74. Tema Hari Koperasi Nasional ke-74 tahun ini adalah “Transformasi Digital Koperasi Menuju Bisnis Modern yang Kuat dan Bermartabat” dengan tagline “Digitalisasi Menuju Koperasi Modern”. Pada abad ke-20 Koperasi…
