Selamat Hari Pramuka Ke-62

Gerakan Pramuka merupakan gerakan kepanduan yang memiliki tujuan untuk membentuk kepribadian yang berkarakter, mandiri, serta memiliki semangat gotong royong dan cinta tanah air. Berikut adalah sejarah singkat mengenai Pramuka: Sejak didirikan, Gerakan Pramuka terus berusaha menjunjung tinggi semangat kepanduan dan membentuk generasi muda yang memiliki kualitas dan nilai-nilai positif. Dengan…

Selamat Hari Anak Nasional

Taukah kamu dari mana Hari Anak Nasional ditetapkan? Sejarah Hari Anak Nasional bermula pada tahun 1984, ketika Menteri Sosial Republik Indonesia, Ibu Rachmat Saleh, mengusulkan agar tanggal kelahiran Pangeran Diponegoro, salah satu pahlawan nasional Indonesia, ditetapkan sebagai Hari Anak Nasional. Pangeran Diponegoro dikenal sebagai tokoh pejuang dan pemimpin perang yang…

Selamat Hari Koperasi Nasional Ke-76

Tahukah kamu?! Apa saja jenis-jenis koperasi? Pada Pasal 16 UU No 25 tahun 1992 menjelaskan bahwa jenis koperasi didasarkan pada kesamaaan dan kepentingan ekonomi anggotanya. Jenis-jenisnya yaitu :1. Koperasi KonsumsiContohnya, koperasi sekolah atau koperasi mahasiswa yang menjual berbagai kebutuhan, seperti jajanan dan alat tulis.2. Koperasi ProduksiContohnya, koperasi tani beras pulen.…

Tahukah kamu? Apa itu Ritual Thudong yang dilakukan para Bhante untuk menyambut Waisak?

Baru-baru ini kita banyak mendengar berita tentang para Biksu / Bhante yang berjalan kaki dari Thailand ke Candi Borobudur. Ritual tersebut dinamakan Ritual Thudong, yang dalam bahasa Pali berarti latihan keras, yaitu melakukan perjalanan ribuan kilometer sebagai perjalanan spiritual. Mereka adalah Bhante yang telah disumpah untuk menjalani hidup sebagai Biksu…

Tahukah kamu? Sejarah dan arti kata Pancasila?

Hari Lahir Pancasila ditetapkan pada 1 Juni karena pada saat itu Presiden Soekarno pertama kali mengemukakan gagasannya tentang dasar negara. Pancasila berasal dari bahasa Sansekerta, “Panca” yang berarti lima, dan “Sila” yang berarti asas. Pada awalnya dinamakan “Panca Dharma”, namun setelah disempurnakan oleh seorang ahli bahasa, digantilah menjadi “Pancasila”. Dalam…

Selamat Memperingati Hari Kebangkitan Nasional 2023

Tahukah kamu! Apa sih yang menjadi faktor pendorong Kebangkitan Nasional terbagi dua? Secara garis besar, faktor pendorong kebangkitan nasional terbagi menjadi dua, yaitu faktor eksternal dan internal. Faktor internal yakni (1) penderitaan yang berkepanjangan akibat penjajahan; (2) kenangan kejayaan masa lalu, seperti pada masa Kerajaan Sriwijaya atau Majapahit; dan (3) munculnya kaum intelektual…